Gunawank's Blog

Banyak Menolong Pasti Banyak yang Menolong

Archive for the ‘Dewi Sartika’ Category

Peringatan Hari Ibu 22 Desember, Refleksi Perjuangan Wanita Indonesia

Posted by gunawank pada Desember 21, 2010

Di Indonesia setiap tanggal 22 Desember diperingati sebagai perayaan Hari Ibu yang ditetapkan berdasarkan keputusan Kongres Perempuan Indonesia III pada tahun 1938. Kemudian dipertegas oleh Presiden Soekarno  melalui Dekrit Presiden No. 316 tahun 1959 yang menetapkan bahwa tanggal 22 Desember adalah Hari Ibu dan dirayakan secara nasional hingga kini.

Baca entri selengkapnya »

Posted in Berita, Buah bibir, Dewi Sartika, Hot Topic, Hotline News, Ibu Pertiwi, In memoriam, Info, Organisasi, Pahlawan, Pahlawan Nasional, Potret, Sejarah, Serba serbi, Tokoh Emansipasi Wanita, Topic Hot | Dengan kaitkata: , , , | Leave a Comment »

Biografi Lengkap Raden Dewi Sartika

Posted by gunawank pada Desember 14, 2010

Profil

Nama lengkap : Raden Dewi Sartika
Tempat lahir : Bandung
Tanggal lahir : 4 Desember 1884
Wafat di : Tasikmalaya
Tanggal wafat : 11 September 1947
Usia : 62 tahun
Gelar Pahlawan Nasional : Tahun 1966
Kategori : Tokoh Perintis Pendidikan Untuk Kaum Perempuan

m

Biografi

Dewi Sartika dilahirkan di Bandung, 4 Desember 1884 dari keluarga priyayi Sunda, Nyi Raden Rajapermas dan Raden Somanagara. Meski melanggar adat saat itu, orang tuanya bersikukuh menyekolahkan Dewi Sartika, ke sekolah Belanda pula. Sepeninggal ayahnya, Dewi Sartika dirawat oleh pamannya (kakak ibunya) yang berkedudukan sebagai patih di Cicalengka. Dari pamannya, beliau mendapatkan didikan mengenai kesundaan, sedangkan wawasan kebudayaan Barat diperolehnya dari berkat didikan seorang nyonya Asisten Residen bangsa Belanda.

Baca entri selengkapnya »

Posted in Bandung, Berita, Bintang Jasa, Biodata, Biografi, Buah bibir, Dewi Sartika, Guru, Guru bangsa, Hot Topic, Hotline News, In memoriam, Info, Kota Bandung, Pahlawan Nasional, Pejuang, Pendidikan, Potret, Profile, Sejarah, Sekolah, Serba serbi, Tokoh, Tokoh Bangsa, Tokoh Emansipasi Wanita, Tokoh Nasional, Tokoh Pendidikan, Tokoh Sunda, Topic Hot | Dengan kaitkata: , , , , | 15 Comments »